Politeknik Negeri Fakfak Peringati Dies Natalis ke-XIII Bersama Forkopimda dan UMKM

Fakfak — Politeknik Negeri Fakfak (Polinef) memperingati Dies Natalis ke-XIII pada Kamis, 20 November 2025, bertempat di Gedung Ketahanan Pala. Kegiatan ini menjadi momentum refleksi perjalanan Polinef sekaligus penguatan sinergi antara perguruan tinggi, pemerintah daerah, dan masyarakat. Perayaan Dies Natalis ke-XIII ini dihadiri oleh Bupati Fakfak, Samaun Dahlan, S.Sos., M.AP, jajaran Forum Koordinasi […]
Polinef Terima Bantuan Alat Kebersihan dari PT Pegadaian

Fakfak – Politeknik Negeri Fakfak (Polinef) menerima bantuan alat kebersihan dari PT Pegadaian yang diserahkan secara simbolis di ruang rapat Gedung Ketahanan Pala Kampus Polinef. Kegiatan ini merupakan bentuk dukungan PT Pegadaian terhadap kebersihan dan kenyamanan lingkungan kampus, (20/11). Penyerahan bantuan tersebut dihadiri oleh perwakilan PT Pegadaian serta Kepala Sub Bagian Umum Politeknik Negeri Fakfak, […]
Polinef Gandeng Dinas Kesehatan Fakfak untuk Pembangunan Klinik Kesehatan Kampus

Fakfak — Politeknik Negeri Fakfak (Polinef) bersama Dinas Kesehatan Pemerintah Kabupaten Fakfak menjalin kerja sama dalam mendukung pembangunan klinik kesehatan di lingkungan kampus sebagai upaya peningkatan layanan kesehatan bagi sivitas akademika Polinef, (20/11). Kegiatan ini dihadiri oleh Direktur Polinef Muhammad Nur, S.IP., M.Si bersama Plt. Wakil Direktur IV Bidang Kerja Sama Imran, S.T., M.T., […]