Polinef Gelar Pelatihan APAR untuk Tingkatkan Kesiapsiagaan Keamanan Kampus

Fakfak — Politeknik Negeri Fakfak (Polinef) menggelar pelatihan penggunaan Alat Pemadam Api Ringan (APAR) pada Sabtu, 29 November 2025. Kegiatan ini ditujukan bagi tenaga keamanan (security), pengemudi (driver), dan pramubakti sebagai upaya meningkatkan kesiapsiagaan dan respons cepat dalam menghadapi potensi kebakaran di lingkungan kampus. Pelatihan yang dilaksanakan di lapangan Gedung Teknik […]